Penyuluhan Tentang ETLE Kepada Para Supir Jasa Angkutan Barang

Memberikan Wawasan Tentang ETLE Kepada Para Supir Jasa Angkutan Barang

Penyuluhan Tentang ETLE Kepada Para Supir Jasa Angkutan Barang
Panit Lantas Cisaat lpda Lili Somantri,saat memberikan sosialisasi kepada para sopir angkutan tentang ETLE di wilayah Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi Jawa barat.

Guetilang.com , Sukabumi-Sosialisasi  kepada Pengemudi / Supir  Agar Pada Saat Mengemudikan Kendaraan Roda Empat pergunakan Sabuk Pengaman / Safety belt baik pengemudi maupun penumpang serta tidak menggunakan Alat Komunikasi ketika sedang Mengemudikan Kendaraan Roda Empat / Mobil " ungkap Panit Lantas Cisaat Ipda Lili Triaat Mawijaya".Sabtu 11/03/2023.

Sosialisasi ETLE  ini bertujuan agar Para Supir Serta warga masyarakat mengetahui tentang mekanisme Ketika terjadi pelanggaran apabila terkena ETLE karena akan tercapture oleh petugas yang ada di lapangan

Dengan adanya Sosialisasi ETLE  ya sampaikan oleh "Ipda Lili Triaat Mawijaya " kepada Para Supir dan warga masyarakat dapat lebih patuh akan aturan berlalu lintas dan memahami mekanisme ETLE.

Guna mendisiplinkan Para Supir Serta warga masyarakat untuk patuh akan aturan berlalu lintas dan meminimalisir terjadinya laka lantas serta dapat terciptanya kamseltibcar lantas di wilkum polsek Cisaat.(Red)